Idol

Rosé dan Lisa BLACKPINK Dikonfirmasi Akan Bersiap Untuk Debut Solo

todaykpop.com – Rosé dan Lisa BLACKPINK bersiap untuk debut solo mereka!

Pada tanggal 30 Desember, YG Entertainment mengkonfirmasi, “Rosé dan Lisa sedang mempersiapkan debut solo mereka. Saat ini, mereka sedang bersiap-siap untuk merekam video musik mereka. Adapun Jisoo, dia sedang sibuk syuting ‘Snowdrop’ (judul tentatif), jadi Rosé dan Lisa akan membuat debut solo mereka terlebih dahulu. ” Informasi spesifik seperti tanggal dan nama lagu akan dirilis nanti.

Di hari yang sama, OSEN mengabarkan bahwa syuting video musik Rose akan berlangsung pada pertengahan Januari 2021.

Sebelumnya, YG Entertainment mengumumkan bahwa keempat anggota BLACKPINK akan merilis lagu solo masing-masing. Jennie adalah anggota pertama yang melakukan debut solonya pada November 2018 dengan “SOLO”.

Saat ini BLACKPINK sedang sibuk mempersiapkan konser mereka “YG Palm Stage – 2020 BLACKPINK: The Show” yang akan berlangsung pada tanggal 31 Januari 2021.

 

Sumber

Untuk Berita dan Update K-Pop lainnya, selalu buka todaykpop.com
Ikuti kami di Facebook, Twitter dan Instagram @todaykpopcom

You May Also Like

Idol

todaykpop.com – Lisa BLACKPINK tetap tampil memukau dengan lagu terbarunya, “ROCKSTAR”, meski diterpa isu plagiat. Tidak terpengaruh oleh kontroversi, Lisa justru semakin gencar mempromosikan...

Idol

todaykpop.com – Jennie BLACKPINK kini tengah menghadapi sorotan tajam setelah diduga merokok elektronik atau vape di dalam ruangan. Kontroversi ini menimbulkan perdebatan tentang apakah...

Idol

todaykpop.com – Nama Lisa BLACKPINK kembali menjadi sorotan setelah Crazy Horse, klub malam mewah di Prancis, mengunggah video promosi yang menggunakan lagu terbaru Lisa,...

Idol

todaykpop.com – Rose dari BLACKPINK dan Cha Eunwoo dari ASTRO tengah menjadi perbincangan hangat. Hal ini dipicu oleh unggahan mereka di Instagram yang memicu...

Exit mobile version